Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

KELANCARAN DISTRIBUSI BARANG DI TIP TOP ATAU PT TIP TOP SUPERMARKET SAAT RAMADHAN DAN IDUL FITRI

Gambar
PT. Nissin Biscuit Indonesia adalah bagian dari grup Khong guan yang memproduksi berbagai jenis biscuit di Indonesia . berlokasi di Semarang Jawa tengah , Indonesia . Untuk Distribusi PT . Nissin Biscuit Indonesia melakukan Distribusi sendiri sebagai Distributor Utama Produk Nissin Di Indonesia untuk melakukan proses Distribusi Hingga ke Retail Retail dan toko toko supermarket di indonesia , dengan menyebar beberapa pabrik di seluruh Indonesia . Nissin Biscuit Menjadi salah satu produk yang menjadi favorit masyarakat Indonesia. PT. Nissin Biscuit memproduksi    jutaan produk  setiap harinya. Tiptop berperan sebagai penghubung dari produsen ke konsumen. Jadi dari produsen menyalurkan ke wholesaler/Tiptop    dengan jumlah grosir lalu disalurkan kembali kepada konsumen agar daat dibeli secara satuan. Kelancaran Distribusi Di Tip Top Supermarket Dalam melakukan strategi pendistribusian barang dari pusat ke cabang, setiap cabang di Super

DAMPAK KONDISI INFRASTRUKTUR TERHADAP BIAYA LOGISTIK DI INDONESIA

        Ketika keadaan infrastruktur di sebuah negeri lemah, itu berarti bahwa perekonomian negara itu berjalan dengan cara yang sangat tidak efisien. Biaya logistik yang sangat tinggi, berujung pada perusahaan dan bisnis yang kekurangan daya saing (karena biaya bisnis yang tinggi). belum lagi adengan munculnya  ketidakadilan sosial, misalnya, sulit bagi sebagian penduduk untuk berkunjung ke fasilitas kesehatan, atau susahnya anak-anak pergi ke sekolah karena perjalanannya terlalu susah atau mahal.        Pembangunan infrastruktur dan pengembangan ekonomi makro seharusnya memiliki hubungan timbal balik, karena pembangunan infrastruktur menimbulkan ekspansi ekonomi melalui efek multiplier. Sementara ekspansi ekonomi menimbulkan kebutuhan untuk memperluas infrastruktur yang ada, untuk menyerap makin besarnya aliran barang dan orang yang beredar atau bersirkulasi di seluruh perekonomian. Namun, kalau infrastrukturnya tidak dapat menyerap peningkatan kegiatan ekonomi (dan tidak cukup b

Logistik performance indeks ( LPI )

Gambar
Logistik performance indeks ( LPI ) LPI merupakan indeks kinerja logistik negara-negara di dunia yang dirilis oleh World Bank per dua tahun sekali. Logistik performance indeks memiliki 6 dimensi : 1.      Custom 2.      Infrastruktur 3.      International structure 4.      Logistic competence and quality 5.      Tracking and tracing 6.      Timeliness Analisis dimensi Logistic performance index pada tahun 2012 diindonesia 1.      Bea cukai berada diperingkat 75 dengan skor 2,53 2.      Infrastruktur berada diperingkat 85 dengan skor 2,54 3.      Pengiriman barang internasional berada diperingkat 57 dengan skor 2,97 4.      Kualitas dan kompetensi logistik berada diperingkat 62 dengan skor 2,85 5.      Pencarian barang berada diperingkat 52 dengan skor 3,12 6.      Ketepatan waktu berada diperingkat 42 dengan skor 3,61 Analisis dimensi Logistic performance index pada tahun 2014 diindonesia 1.      Bea cukai berada diperingkat 55 dengan skor 2,87 2.  

SALURAN DISTRIBUSI ALFAMART

Gambar
PT Sumber Alfaria Trijaya, Tbk Selaku indukan toserba Alfamart, Alfamidi, dan Lawson, System distribusi dilakukkan penerapan dengan tehnologi siap antar ke gerai-gerai alfamart dengan menggunakan digital picking system yang memungkinkan alfamart menjalankan distribusi yang handal,canggih,dan efisien .dengan adanya dukungan sumber daya manusia yang ahli dibidang distribusinya keseluruh gerai yang tersebar di Indonesia.dapat terlayani dengan baik sehingga pusat distribusi alfamart menjadi salah satu terbaik di Indonesia. Pada saat ini alfamart mempunyai 16 pusat distribusi yang merupakan pengadaan produk untuk lebih dari 4000 gerai alafamart.pusat alfamart berada di Jakarta,bekasi,tangerang,depok,bogor,bandung,cirebon,semarang,solo,jogyakarta,Surabaya,wonogiri,malang,lampung,bali,palembang dan medan. Alfamart sebagai Jaringan Minimarket Pertama di Indonesia yang memperoleh Sertifikat ISO 9001:2000 untuk Sistem Manajemen Mutu, pada saat itu jumlah gerai mencapai 2000 toko dan su